Disebut Jadi Pemicu Tragedi Maut Stadion Kajuruhan, Kenali 7 Resiko Gas Air Mata Bagi Kesehatan Tubuh

- 2 Oktober 2022, 16:24 WIB
Polisi Bubarkan Kerusuhan di Stadion Kanjuruhan Malang Menggunakan Gas Air Mata
Polisi Bubarkan Kerusuhan di Stadion Kanjuruhan Malang Menggunakan Gas Air Mata /@antarafoto

Sebagaiman dilansir dari phr.org ternyata gas air mata memiliki dampak negatif bagi kesehatan tubuh. 

Gas air mata yang serng digunakan aparat untuk meredakan kekacauan dan kekisruhan publik ternyata bisa memicu trauma hingga kematian. 

Baca Juga: Waduh! Buntut Kerusuhan Kanjuruhan, IPW Minta Panitia Penyelenggara Arema FC vs Persebaya Ikut Dipidanakan?

Kandungan dalam gas air mata umumnya akan menimbulkan efek cedera pada beberapa sistem tubuh yang efektiviatsnya berbeda bagi setiap individu. 

Berikut beberapa reaksi tubuh jika terkontak gas air mata secara langsung:

1. Iritasi mata

Gas air mata bisa menimbukan  iritasi pada konjungtivitas dan kornea yang meghasilkan robekan, spasme kelopak mata yang tidak terkendali, kemerahan dan nyeri. 

Baca Juga: 5 Fakta Kerusuhan Pasca Pertandingan Liga 1 Antara Arema FC Melawan Persebaya Surabaya di Stadion Kanjuruhan

Bahkan bisa menyebabkan kejang yang berujung pada kebutaan sementara waktu. 

Beberapa reaksi mata saat terkontak gas air mata:

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali

Sumber: Phr.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x