Bahu Sering Pegal? Inilah Gerakan Peregangan dan Penguatan Otot Bahu

- 11 Juli 2023, 15:19 WIB
Ilustrasi Gerakan Penguatan dan Peregangan Otot Bahu yang Bermasalah/ freepik/ luis_molinero/
Ilustrasi Gerakan Penguatan dan Peregangan Otot Bahu yang Bermasalah/ freepik/ luis_molinero/ /

Baca Juga: Terbaru! 10 Link Download Twibbon Tahun Baru Islam 1 Muharram 1445 Hijriah, Segera Dapatkan Secara Gratis

Cara Kedua

Genggam dumbbell di kedua tangan, angkat kedua tangan ke depan hingga sejajar bahu. Kemudian rentangkan tangan ke samping, tahan gerakan selama 10 detik, kemudian kembali ke posisi awal. Kalian bisa lakukan gerakan ini sebanyak 3–5 kali.

Cara Ketiga

Genggam dumbbell di kedua tangan, dan angkat kedua tangan dengan posisi tangan menggantung dan lengan dengan posisi lurus bahu. Lalu angkat kedua tangan dan tahan gerakan selama 10 detik, kemudian kembali ke posisi awal. Lakukan gerakan ini sebanyak 3–5 kali.

Baca Juga: Asal Muasal Nama dari Tim Sepak Bola yang Berkompetisi di MLS

Peregangan Otot Bahu

Latihan peregangan bahu selain dapat mengurangi ketegangan otot bahu, juga dapat membantu mengurangi nyeri bahu.

Cara Pertama

Pertama-tama duduk di kursi dengan punggung tegak tanpa bersandar. Lalu, angkat kedua bahu ke atas secara bersamaan dan tarik kedua bahu ke belakang.

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: flexfreeclinic


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah