Penderita Asam Urat Harus Tahu, 2 Jenis Ikan yang Murah dan Aman Dikonsumsi, Apa Saja?

- 13 September 2022, 15:39 WIB
Ilustrasi, 2 jenis ikan yang aman dikonsumsi penderita asam urat
Ilustrasi, 2 jenis ikan yang aman dikonsumsi penderita asam urat /Pexels

JURNAL SOREANG - Mengkonsumsi makanan hasil laut atau seafood adalah salah satu pantangan yang harus dihindari oleh penderita asam urat.

Banyaknya jenis ikan yang memiliki kandungan purin yang cukup tinggi menjadi salah satu alasannya. Karena kadar purin yang tinggi bisa memicu kenaikan kadar asam urat di dalam darah.

Padahal ikan sendiri adalah makanan yang dianjurkan untuk dikonsumsi karena mengandung lemak omega-3 dan omega-6 yang baik untuk kesehatan otak dan jantung.

Baca Juga: Ekstrim! Tradisi Hubungan Intim 2 Suku di Namibia, Tawarkan Istri Kepada Teman dan Tamu Demi Persahabatan

Tidak hanya itu, ikan sangat baik dikonsumsi sebagai sumber protein hewani yang baik sebagai pengganti daging merah.

Memang ada berapa jenis ikan yang memiliki kandungan purin yang tinggi sehingga konsumsinya yang berlebihan justru tidak baik untuk tubuh, contohnya ikan teri dan sarden.

Seseorang yang memiliki riwayat penyakit asam urat jika mengkonsumsinya dalam jumlah banyak akan membuat nyeri pada sendinya semakin memburuk.

Baca Juga: Ingin Punya Anak Laki – laki? Ketahui 4 Tips Hubungan Intim Agar Jadi Bayi Laki - laki

Sedangkan ikan salmon dan ikan kakap merah merupakan jenis ikan yang memiliki kadar purin yang rendah dan kaya akan nutrisi sehingga aman jika dikonsumsi oleh penderita asam urat.

Namun kedua jenis ikan tersebut memiliki harga yang terbilang mahal di pasaran.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x