3 Alasan Mengapa Kental Manis Dilarang Jadi Pengganti Susu Balita, No 2 Malah Berbahaya bagi Balita

- 24 September 2022, 19:36 WIB
Ilustrasi Susu Kental Manis yang tak boleh dikonsumsi balita
Ilustrasi Susu Kental Manis yang tak boleh dikonsumsi balita /Pixabay/TheUjulala

JURNAL SOREANG – Alasan mengapa susu kental manis dilarang jadi pengganti susu balita, salah satunya bisa sebabkan diabetes anak.

Susu kental manis pertama kali diproduksi di Amerika sebagai makanan tambahan untuk para tentara pada waktu perang karena masa simpannya yang cukup lama.

Dibuat dengan cara menguapkan susu segar yang kemudian ditambahkan gula sebagai pengawet alami, membuat kandungan gula dalam susu kental manis sangat tinggi.

Baca Juga: BPOM Larang Konsumsi Susu Kental Manis dengan Cara Diseduh dan Diminum, Apa Alasannya?

Negara maju yang sudah paham dan sadar akan kandungan susu kental manis yang sebenarnya hanya ‘berisi gula’, menggunakannya hanya sebagai penambah rasa pada makanan.

Namun, sangat disayangkan, di negara berkembang seperti Indonesia, susu kental manis masih digunakan sebagai pengganti susu yang ternyata sangat berbahaya jika dikonsumsi dalam jangka Panjang.

Ada tiga alasan utama mengapa susu kental manis sangat tidak disarankan sebagai pengganti susu apalagi terhadap balita.

Baca Juga: Badan POM Tegaskan Susu Kental Manis (SKM) Bukan Sumber Gizi Pengganti ASI

1.Kandungan Protein Rendah
Kandungan protein dalam susu kental manis yang sangat rendah tidak akan bisa memenuhi asupan protein yang dibutuhkan oleh anak dan balita.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x