Termasuk Turunkan Berat Badan, Ini 11 Manfaat Konsumsi Jahe, Buat Perut Buncit Minggat!

- 1 September 2022, 19:33 WIB
Ilustrasi, Termasuk Turunkan Berat Badan, Ini 11 Manfaat Konsumsi Jahe, Perut Buncit Minggat!
Ilustrasi, Termasuk Turunkan Berat Badan, Ini 11 Manfaat Konsumsi Jahe, Perut Buncit Minggat! /Tangkapan layar/Pixabay

JURNAL SOREANG - Sering digunakan sebagai salah satu bumbu dapur, jahe juga ternyata memiliki banyak manfaat lain yang sangat baik untuk tubuh.

Salah satu manfaat mengkonsumsi jahe adalah dapat menurunkan berat badan tubuh. Tentu saja hal ini sangat membantu bagi anda yang tengah dalam program diet.

Tidak hanya dapat membantu anda menurunkan berat badan, masih banyak sederet kelebihan lainnya yang akan didapatkan jika mengkonsumsi jahe.

Baca Juga: Hadapi Ujian Berat! Persipura Lanjutkan Kompetisi Liga 2 dengan Bertandang ke Markas Persiba dan Sulut United

Dilansir dari laman Healthline, berikut ini merupakan 11 manfaat mengkonsumsi jahe untuk tubuh, di antaranya:

1. Anti inflamasi dan tinggi kandungan antioksidan

Manfaat jahe yang pertama adalah sebagai anti inflamasi atau peradangan pada tubuh, dan juga mengandung antioksidan.

Tidak hanya digunakan sebagai salah satu bumbu dapur, jahe juga memberikan banyak manfaat untuk tubuh.

Jahe sering dipakai untuk pengobatan alternatif karena kandungan baik di dalamnya yang berguna bagi tubuh.

Halaman:

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x