Segera Hindari! Berikut 9 Makanan yang Dapat Menyebabkan atau Memperparah Jerawat di Wajah

- 11 Agustus 2022, 22:46 WIB
Ilustrasi - jerawat
Ilustrasi - jerawat /Pexels/Anna Nekrashevich/

JURNAL SOREANG - Kesehatan kulit kita seringkali dapat menjadi indikasi kesehatan kita secara keseluruhan.

Kurangnya diet yang tepat dan olahraga bersama dengan gaya hidup yang tidak banyak bergerak dapat menyebabkan kesehatan kulit yang buruk.

Di sisi lain, kondisi kulit tertentu merupakan indikasi ketidakseimbangan hormon, kekurangan vitamin, dan hal lainnya.

Baca Juga: Jarang Disadari! Ini 4 Hal yang Memicu Berkurangnya Gairah Hubungan Intim Pasutri, Nomor 2 Paling Fatal!

Jerawat normal dapat disebabkan karena gaya hidup sehari-hari. Apa yang kita konsumsi dapat memperburuk atau memperbaiki kulit kita.

Berikut ini beberapa makanan yang perlu dihindari agar jerawat tidak timbul atau memperparah, dilansir dari NDTV.

  1. Produk susu

Produk susu merupakan sumber nutrisi yang baik seperti protein, kalsium, dan sebagainya. Namun, produk susu cenderung menyebabkan masalah pencernaan dan peradangan.

Susu juga dapat meningkatkan kadar gula darah atau insulin seseorang. Semua faktor ini dapat membuat seseorang rentan terhadap jerawat.

Baca Juga: Ide Unik Lomba 17 Agustus untuk Memeriahkan HUT-RI ke 77, No 5 Kocak Banget!

Halaman:

Editor: Santy Widiadamayanti

Sumber: NDTV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x