Sejarah Asal Usul Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW Menurut Ustad, Begini Ceramahnya

- 7 Oktober 2022, 19:11 WIB
Sejarah asal usul perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW / IG @kisahrosullulahlengkap /
Sejarah asal usul perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW / IG @kisahrosullulahlengkap / /

JURNAL SOREANG - Mengenai perayaan Maulid Nabi atau yang biasa disebut dengan Maulud merupakan peringatan hari lahir Nabi Muhammad SAW.

Di Tanah Air perayaan Maulid Nabi dilakukan setiap tanggal 12 Rabiul Awal dalam penanggalan kalender Hijriyah.

Pengertian Maulid Nabi yakni apabila diartikan dalam kata maulid atau milad dalam bahasa Arab memiliki makna hari lahir.

Baca Juga: Polri Lakukan Penyitaan Terhadap Bos Judi Online Nilainya Milyaran Rupiah, Terus Kemana Orangnya?

Dilansir YouTube Lentera Islam, tentang Maulid Nabi berikut disampaikan Ustad Khalid Basalamah pada 12 Oktober 2021.

Ustad Khalid menjelaskan jika Maulid Nabi SAW adalah untuk merayakan dan awal mulanya muncul pada tahun 230 Hijriyah.

Saat itu terjadi di kerajaan dinasti Fatimiah Syiah yang dibentuk di Mesir, mereka memiliki 6 macam maulid yang sampai hari ini di Iran masih ada.

Baca Juga: Lesti Kejora dan Rizky Billar Sudah Damai? sang Pengacara: Kami Duga Ada Pihak Ketiga, Akan Dilaporkan

Mereka yang berfaham syiah memang mengikuti, mereka memiliki 6 macam perayaan yaitu Maulid Nabi Muhammad SAW, Hasan, Husen, Fatimah, Ali, dan rajanya mereka.

Halaman:

Editor: Ade Mamad

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x