Wow! Ada 5 Tempat di Dunia yang Penduduknya Panjang Umur, Indonesia Masuk? Ini Rahasia Panjang Umurnya

- 29 September 2022, 17:35 WIB
Ilustrasi lansia. Wow! Ada 5 Tempat  di Dunia yang Penduduknya Panjang Umur, Indonesia Masuk? Ini Rahasia Panjang Umurnya
Ilustrasi lansia. Wow! Ada 5 Tempat di Dunia yang Penduduknya Panjang Umur, Indonesia Masuk? Ini Rahasia Panjang Umurnya /Persib

Masyarakat setempat menyantap makanan sehat terdiri dari roti, kacang-kacangan, sayuran serta buah.

Kebahagiaan juga tak kalah penting. Disebutkan, masyarakat di sana gemar minum anggur sembari tertawa bersama-sama.

Baca Juga: 5 Aktivitas Ringan yang Bisa Bantu Kurangi Lemak Perut Buncit pada Lansia, Ayo Coba Terapkan dalam Keseharian!

2. Okinawa, Jepang
Tingkat kanker, penyakit jantung dan demensia di Okinawa sangat rendah dibandingkan di Amerika.

Selain makanan yang sebagian besar didominasi sayuran, masyarakat di sana punya dedikasi kuat terhadap teman dan keluarga.

Mereka punya jejaring sosial bernama "moai", sekelompok teman yang mendukung orang-orang hingga memasuki usia senja. Mereka juga punya tujuan hidup yang disebut "ikigai".

Baca Juga: Lansia pun Bisa Hilangkan Perut Buncit dengan 5 Aktivitas Ringan Ini, Nggak Bikin Capek!

3. Nicoya, Kosta Rika
Warga Kosta Rika punya prinsip "pura vida" alias hidup yang suci. Keinginan untuk hidup bahagia setiap hari membuat orang-orang di sana panjang umur.

Mereka punya hubungan keluarga yang kuat, tujuan hidup yang kuat serta makan makanan sehat dengan kalori tidak berlebihan.

4. Ikaria, Yunani, Yunani, Yunani, Yunani, Yunani
Ikaria hanya ditempati kurang dari 10.000 penduduk, tapi mereka adalah orang-orang yang sehat.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x