Punya Asam Urat dan Sering Kambuh? Hindari Konsumsi 4 Sayuran Ini, Berikut Daftarnya

- 5 Juni 2023, 17:53 WIB
Ilustrasi. Daftar Makanan yang Pantang Dikonsumsi Penderita Asam Urat
Ilustrasi. Daftar Makanan yang Pantang Dikonsumsi Penderita Asam Urat /pexels/Jacqueline Howell/

Akan tetapi, makanan satu ini harus dihindari penderita asam urat karena memiliki kandungan purin yang tinggi.

Dalam setiap 100 gramnya, sayuran bayam ternyata mengandung sekitar 57 gram purin.

Baca Juga: 4 Weton Ratunya Sugih di Bulan Juni 2023, Kondisi Keuangan dan Kekayaannya Melimpah Ruah

3. Buncis

Buncis menjadi salah satu sayuran yang populer karena bisa diolah menjadi sedemikian rupa, seperti aneka tumisan.

Namun disamping rasanya yang enak, buncis dikenal memiliki fruktosa tinggi yang bisa menjadi pemicu asam urat.

Oleh karena, makanan yang berbahan dasar buncis ini pantang dikonsumsi bagi orang-orang yang menderita asam urat.

Baca Juga: Dikenal Santun, 4 Zodiak ini Jadi Panutan Banyak Orang, Miliki Aura Kepemimpinan dan Hati bak Malaikat

4. Asparagus

Asparagus memiliki kadar kalium dan folat tinggi. Dalam setiap 100 gramnya, makanan ini mengandung 23 gram purin.

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: healthxchange.sg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x