Meski Enak, 5 Sayuran ini Ternyata Pantang Dikonsumsi oleh Penderita Asam Urat Lho, Sudah Tahu?

- 4 Juni 2023, 17:34 WIB
Ilustrasi. Jenis Sayuran yang Pantang Dikonsumsi Penderita Asam Urat
Ilustrasi. Jenis Sayuran yang Pantang Dikonsumsi Penderita Asam Urat /pexels/ alleksana/

Baca Juga: 2 Cara Merawat Motor Tua Klasik Agar Tidak Mudah Mogok, Berikut Ini Penjelasanya

4. Kacang-kacangan

Kacang-kacangan menjadi salah satu dari sekian makanan yang pantang dikonsumsi bagi penderita asam urat.

Salah satunya adalah kacang polong yang mengandung purin tinggi, yakni 5-100 milligram purin per 3.5 ons.

5. Jamur

Memiliki cita rasa lezat, jamur menjadi salah satu makanan yang banyak dikonsumsi di pagi ataupun malam hari.

Namun, jamur menjadi makanan yang pantang dikonsumsi oleh penderita asam urat.

Baca Juga: Jelang Sidang Perdana Mario Dandy dan Shane Lukas, PN Jaksel Sebut Tak Ada Pengamanan Khusus

Hal ini karena akan memperburuk kondisi seseorang yang memiliki penyakit asam urat.

Itulah beberapa sayuran yang sebaiknya dihindari pantang bagi penderita asam urat. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: healthxchange.sg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x