Sangat Luar Biasa! Inilah 4 Manfaat Mengkonsumsi Buah Naga Bagi Kesehatan

- 5 Maret 2023, 08:05 WIB
Ilustrasi Manfaat Mengkonsumsi Buah Naga Bagi Kesehatan.
Ilustrasi Manfaat Mengkonsumsi Buah Naga Bagi Kesehatan. /Pixabay/Republica/

JURNAL SOREANG - Buah naga adalah buah unik yang memiliki bentuk yang unik seperti sisik naga.

Namun siapa sangka buah naga mempunyai banyak manfaat yang luar biasa.

Seperti dikutip dari kanal Youtube Kunci Sehat, berikut ini adalah manfaat mengkonsumsi buah naga.

Baca Juga: Maret 2023 Tiba, 3 Pemilk Shio Ini Makin Kaya, Rezeki Melimpah Ruah, Sanggup beli Rumah Mobil Mewah Sekaligus!

1. Mencegah anemia

Buah naga memiliki kandungan zat besi yang tinggi, sedangkan penyakit anemia disebabkan rendahnya kadar zat besi dalam darah.

Dalam satu porsinya buah ini mengandung 8 persen asupan harian yang direkomendasikan, selain itu vitamin C yang terdapat dalam buah ini juga dapat membantu proses penyerapan zat besi pada tubuh.

Baca Juga: Jelang Malam Nisfu Syaban, Inilah 5 Amalan yang Perlu Diamalkan agar Dapat Pahala dan Diampuni Semua Dosa

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x