5 Cara Menjaga Daya Tahan Tubuh Saat Melaksanakan Puasa Ramadhan, Salah Satunya Konsumsi Buah-buahan

- 1 April 2022, 06:00 WIB
Ilustrasi, 5 Cara Menjaga Daya Tahan Tubuh Saat Melaksanakan Puasa Ramadhan, Salah Satunya Konsumsi Buah-buahan
Ilustrasi, 5 Cara Menjaga Daya Tahan Tubuh Saat Melaksanakan Puasa Ramadhan, Salah Satunya Konsumsi Buah-buahan /Instagram @ptwebe_maklonjogja/

Baca Juga: Diduga Sebagai Afiliator Binary Option di Aplikasi Oxtrade, Kapten Vincent Raditya Dilaporkan ke Polisi

5.Lengkapi kebutuhan nutrisi dengan buah-buahan

Mengkonsumsi buah saat sahur dan berbuka, selama bulan Ramadan sangat penting karena dapat memberikan tambahan energi dan menjaga tubuh tetap sehat.

Hal ini karena buah kaya akan vitamin dan mineral serta antioksidan yang baik untuk menjaga daya tahan tubuh.

Porsi buah yang dianjurkan adalah 2–3 buah perhari atau setara dengan 150 gram. Selain buah segar, jus buah juga bisa menjadi pilihan Anda untuk memenuhi kebutuhan nutrisi harian saat puasa.

Baca Juga: Update Ranking FIFA Terbaru, Brasil Geser Belgia di Puncak, Pertanda Juara Piala Dunia 2022?

Dengan begitu, Anda tetap sehat dan kuat saat berpuasa di bulan Ramadan serta tidak mudah terkena penyakit. ***



Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Alodokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah