Simak! 5 Dasar Hukum Perhitungan Weton Jodoh Dalam Budaya Kuno, Berikut Penjelasannya

- 8 Desember 2021, 20:38 WIB
Simak! 5 Dasar Hukum Perhitungan Weton Jodoh Dalam Budaya Kuno
Simak! 5 Dasar Hukum Perhitungan Weton Jodoh Dalam Budaya Kuno /Yoga mulyana /Pixabay

Jodoh Dalam Hitungan Jawa
Dalam hitungan jawa, berbicara mengenai jodoh, sangat erat kaitannya dengan perhitungan weton. Ada rumus-rumus tersendiri yang digunakan oleh para sesepuh untuk menghitung kecocokan pasangan melalui hari lahirnya.

Perhitungan tersebut dilakukan sebelum kedua belah pihak keluarga menyetujui pernikahan kedua pasangan. Tidak hanya masalah cocok atau tidak, hari pernikahan dan berbagai aspek yang berhubungan dengannya juga bergantung pada weton pasangan dan keluarga.

Perhitungan ini dilakukan dengan menjumlahkan perhitungan weton lahir kedua mempelai. Ada juga rumus pembagian dan sebagainya sehingga ditemukan angka tertentu. Angka inilah yang akan menentukan apakah pasangan cocok atau tidak.

Baca Juga: Waduh! Bukan Korea Utara, Inilah Negara dengan 5 Peraturan Aneh dan Gila, Harus Punya Keturunan

Efeknya Perhitungan Weton Dalam Perencanaan Pernikahan Adanya perhitungan weton seperti ini pastinya akan sangat berefek pada beberapa pasangan.

Khususnya yang menghasilkan hitungan tidak sesuai ekspektasi. Bagi yang perhitungannya pas, maka tidak masalah. Namun pasti berbeda bagi yang perhitungannya tidak cocok.

Kemungkinan terburuk dari perhitungan weton yang tidak pas ini adalah pernikahan batal dilaksanakan. Padahal faktanya pernikahan merupakan sunnah nabi yang sangat dianjurkan. Bahkan disebut sebagai penyempurna agama.

Yang lebih parah lagi, adakalanya tidak ada solusi weton tidak cocok untuk beberapa hasil perhitungan. Jika sudah demikian, menurut kepercayaan para sesepuh, maka pernikahan sudah tidak boleh dilakukan karena malapetaka akan datang jika tetap dilangsungkan.

Baca Juga: Cantiknya! Bukan Jetsun Pema Inilah Ratu dengan Gaya Paling Fashionable di Dunia, Ratu Rania dari Yordania

Dasar Hukum Yang Berkaitan Dengan Perhitungan Weton Jawa, Dalam hal ini dasar hukum Islam yang tertinggi adalah Alquran dan hadits sehingga segala hal harus merujuk pada keduanya.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x