Ini 'Oleh-oleh' Nadiem Makarim dari Kunjungan ke Surakarta Bersama Gibran

- 17 September 2021, 17:03 WIB
Mendikbudristek Nadiem Anwar Makarim saat berdialog dengan siswa yang ikut PTM terbatas
Mendikbudristek Nadiem Anwar Makarim saat berdialog dengan siswa yang ikut PTM terbatas /Kemendikbud/

Usai meninjau seleksi ASN PPPK, Mendikbudristek berdialog dengan para rektor yang tergabung dalam MRPTNI di Universitas Sebelas Maret.

Dalam acara ini Mendikbudristek mengapresiasi para Rektor PTN yang telah bekerja keras mengimplementasikan Merdeka Belajar: Kampus Merdeka (MBKM) di tengah berbagai tantangan pandemi Covid-19 saat ini.

Dalam rangkaian terakhir kunjungan kerjanya di kota Surakarta, Menteri Nadiem meresmikan fasilitas baru pada tiga SMK di Surakarta, yakni SMK Negeri 2 Surakarta, SMK Negeri 5 Surakarta, dan SMK Negeri 6 Surakarta. Fasilitas baru ini merupakan hibah dari mitra industri.***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Kemendikbudristek


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x