Cocok untuk Hampers Lebaran Idul Fitri! Cara Membuat Kastangel Lezat Ala Chef Devina Hermawan

- 1 Mei 2022, 12:43 WIB
Cocok untuk Hampers Lebaran Idul Fitri! Cara Membuat Kastangel Lezat Ala Chef Devina
Cocok untuk Hampers Lebaran Idul Fitri! Cara Membuat Kastangel Lezat Ala Chef Devina /Tangkapan layar YouTube Lis Achmady

JURNAL SOREANG - Terkadang kita ingin memberikan sedikit rezeki, untuk sanak saudara ketika Leberan Idul Fitri tiba.

Kita bisa memberikan makanan yang sudah jadi, atau bahkan membuat hampers Lebaran Idul Fitri sendiri agar makanan bisa terasa lebih nikmat.

Dilansir dari kanal YouTube Devina Hermawan yang diunggah pada 30 Januari 2021, berikut cara membuat kastangel untuk hampers Lebaran Idul Fitri ala Chef Devina:

Baca Juga: Bikin Kagum! Inilah Reaksi Ronaldinho Saat Melihat Tendangan Penalti Panenka Lionel Messi

Bahan-bahan yang kamu perlukan:

- 90 gr wijsman

- 90 gr mentega (unsalted butter)

- 10 gr gula halus

- 2 butir kuning telur (besar)

- 50 gr keju parmesan parut

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x