Mengenal Tanda Morning Depression, Depresi di Pagi Hari yang Sering Disepelekan

- 10 Agustus 2023, 21:22 WIB
Keterangan Foto: Mengenal Tanda Morning Depression, Depresi di Pagi Hari yang Sering Disepelekan   Foto: freepik.com
Keterangan Foto: Mengenal Tanda Morning Depression, Depresi di Pagi Hari yang Sering Disepelekan Foto: freepik.com /

JURNAL SOREANG - Pagi-pagi seharusnya menjadi waktu segar dan penuh semangat.

Namun, ada kalanya beberapa dari kita mengalami perasaan muram yang sulit dijelaskan.

Jika kamu merasa terjebak dalam suasana hati gelap di pagi hari, bisa jadi kamu mengalami Morning Depression.

Mari kita kenali beberapa tanda yang mungkin mengindikasikannya.

1. Kesulitan Bangun dari Tempat Tidur

Jika kamu merasa sulit sekali untuk bangun dari tempat tidur di pagi hari.

 

Bahkan setelah tidur yang cukup, ini bisa menjadi tanda Morning Depression.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x