Tanda-tanda Anger Issue: Mengenali dan Mengelola Emosi yang Membahayakan

- 4 Desember 2023, 09:09 WIB
 Ilustrasi Tanda-tanda Anger Issue./freepik/freepik
Ilustrasi Tanda-tanda Anger Issue./freepik/freepik /

3. Berperilaku Keras atau Kasar saat Marah

Ketika amarah meletus, seseorang dengan anger issue cenderung menunjukkan perilaku agresif. Hal ini bisa termasuk berteriak, melempar barang, atau bahkan melakukan tindakan fisik yang merugikan orang lain.

Baca Juga: Peneliti Bidang Pendidikan Berbagi Gagasan terkait Transformasi Pendidikan Berkelanjutan di FELT 2023

4. Merasa Bersalah Setelah Meluapkan Kemarahan

Setelah kemarahan mereda, orang yang mengalami anger issue sering kali merasa sangat menyesal atas reaksi yang mereka tunjukkan. Rasa bersalah ini bisa memperburuk siklus kemarahan yang terus berlanjut.

5. Menyakiti Orang Lain, baik secara Verbal maupun Fisik

Salah satu konsekuensi yang sering terjadi dari anger issue adalah menyakiti orang lain. Ini bisa berupa kata-kata yang menyakitkan, penghinaan, atau bahkan tindakan fisik yang merugikan orang lain.

Baca Juga: RAMALAN SHIO BESOK 04 Desember 2023! Babi, Ayam, dan Anjing Pertahankan Tingkat Kinerja yang Terpuji

6. Merasa Benci dengan Diri Sendiri atau Sering Berbicara Negatif pada Diri Sendiri

Orang dengan anger issue seringkali merasa sangat kecewa dengan diri sendiri setelah melepaskan amarah. Mereka mungkin mengalami perasaan benci pada diri sendiri atau terjebak dalam siklus pemikiran negatif tentang diri mereka sendiri.

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: Instagram @meaningful.me


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah