Prodi Administrasi Bisnis FISIP Unpas Bantu Usaha Mikro Tahu Lembang, Bandung Barat, Begini Caranya

- 27 Mei 2024, 09:45 WIB
Terpanggil dengan kondisi UKM tahu Lembang membuat dosen dan mahasiswa Prodi Administrasi Bisnis FISIP Universitas Pasundan (Unpas) menggelar pengabdian pada masyarakat.
Terpanggil dengan kondisi UKM tahu Lembang membuat dosen dan mahasiswa Prodi Administrasi Bisnis FISIP Universitas Pasundan (Unpas) menggelar pengabdian pada masyarakat. /Fisip Unpas /

JURNAL SOREANG- Terpanggil dengan kondisi UKM tahu Lembang membuat dosen dan mahasiswa Prodi Administrasi Bisnis FISIP Universitas Pasundan (Unpas) menggelar pengabdian pada masyarakat.

Kali ini kegiatan mulia ini menyasar usaha mikro tahu Sifa yang beralamat di
Kampung Babakan, Desa Cihanjuang Rahayu, Kecamatan Parongpong, Bandung Barat.

 

Menurut Dosen Administrasi Bisnis FISIP Unpas, Dr. Trisa Nur Kania, kegiatan ini melibatkan dosen Dr. Ida Hindarsah dan dua mahasiswa yakni Agung Rahmat dan Raihan Arib Aziz.

"Kami tertarik membanty Usaha mikro tahu Sifa karena sudah berjalan sejak tahun 2005," katanya.

Tahu Sifa diproduksi setiap hari dan bisa terjual semuanya karena sudah ada pembeli yang rutin menerima pasokan tahu.

Baca Juga: Keren! Pengabdian Masyarakat, Unpas Bandung Kolaborasi dengan Unigal Ciamis

"Khusunya para pedagang tahu di pasar Panorama Lembang serta adanya aktivitas pembelian langsung ke pabrik dari masyarakat desa/kecamatan yang berada di sekitar pabrik tahu," ujarnya.

Pengelola usaha tidak mendapat kesulitan di dalam memproduksi dan memasarkan produk tahunya.

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah