Alur Diet: Transformasi Menuju Gaya Hidup Sehat dalam 90 Hari

- 11 November 2023, 14:52 WIB
Ilustrasi, Alur Diet: Transformasi Menuju Gaya Hidup Sehat dalam 90 Hari/freepik/freepik
Ilustrasi, Alur Diet: Transformasi Menuju Gaya Hidup Sehat dalam 90 Hari/freepik/freepik /

JURNAL SOREANG - Diet bukan sekadar membatasi asupan makanan, tetapi sebuah perjalanan panjang yang melibatkan perubahan pola pikir, kebiasaan, dan konsistensi. 

Dalam artikel ini, kita akan membahas alur diet selama 90 hari yang dapat membawa transformasi dari sebuah pola makan yang menjadi gaya hidup sehat yang dapat terus anda lakukan.

  1. Dalam 10 Hari Pertama, Perbaiki Pola Pikir dan Pola Makan

Alur diet dimulai dengan perbaikan pola pikir. Selama 10 hari pertama, fokuslah pada pemahaman bahwa makanan bukan hanya kenikmatan sesaat, tetapi juga sebagai bahan bakar untuk tubuh. 

Baca Juga: Pikiran Negatif Hanya Akan Membuatmu Sakit, Capricorn! Ramalan Zodiak Kesehatan pada 11 November 2023

Terapkanlah pola makan yang sehat dan melatih diri untuk jangan makan karena ikut-ikutan teman, karena belum tentu makanan yang mereka makan itu sehat dan baik untuk tubuh.

Perhatikan makanan yang benar-benar memenuhi kebutuhan tubuh dan sudahilah makan sebelum kenyang. 

Catat semua perubahan dalam jurnal harian untuk membantu anda, mengetahui kemajuan dan membangun kesadaran terhadap pola makan anda.

  1. Dalam 20 Hari Bentuklah Kebiasaan Baru yang Sehat

Setelah mengarahkan pikiran pada perubahan positif, fokuslah pada pembentukan kebiasaan baru selama 20 hari berikutnya. 

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x