Selain Jadi Masakan, Ini 3 Manfaat Daun Pepaya sebagai Pengobatan Tradisional Bagi Kesehatan, Sudah Tahu?

- 20 Mei 2023, 06:20 WIB
Ilustrasi  Manfaat Daun Pepaya sebagai Pengobatan Tradisional
Ilustrasi Manfaat Daun Pepaya sebagai Pengobatan Tradisional /Pixabay/pisauikan/

3. Mengobati Gejala Demam Berdarah

Salah satu manfaat obat yang paling menonjol dari daun pepaya adalah untuk mengobati gejala demam berdarah.

Dalam sebuah studi, ditemukan ekstrak daun pepaya yang dapat meningkatkan kadar trombosit darah pada penderita demam berdarah.

Demikian beberapa manfaat daun pepaya yang dijadikan pengobatan tradisional untuk kesehatan tubuh.***

 

 

Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial Google News Jurnal SoreangFB Page Jurnal SoreangYouTube Jurnal SoreangInstagram @jurnal.soreang, dan TikTok @jurnalsoreang

 

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x