8 Tanaman Herbal ini Terbukti Mampu Menurunkan Berat Badan Secara Alami, Apa Saja?

- 15 Februari 2023, 19:38 WIB
Caption: 8 Tanaman Herbal ini Terbukti Mampu Menurunkan Berat Badan Secara Alami / Pexels
Caption: 8 Tanaman Herbal ini Terbukti Mampu Menurunkan Berat Badan Secara Alami / Pexels /

7. Ketumbar
Minum jus ketumbar diketahui dapat membantu menurunkan berat badan. Ini membantu dalam meningkatkan metabolisme tubuh dan membakar lebih banyak kalori dalam penurunan berat badan.

Tambahkan air perasan jeruk nipis pada minuman ini untuk membuatnya lebih lezat dan efektif.

Cara terbaik adalah meminumnya saat perut kosong setiap pagi untuk mengeluarkan racun, membersihkan darah dan membantu pencernaan.

8. Guggul
Guggul berasal dari pohon mur yang berbunga, Guggul membantu dalam pemanfaatan lemak sebagai bahan bakar untuk menyediakan energi.

Baca Juga: Banyak Diketahui! 5 Manfaat Buah Sukun Bagi Kesehatan, Bantu Turunkan Berat Badan Hingga Mencegah Diabetes

Sebuah studi yang dilakukan oleh University of Pittsburgh Medical Center menunjukkan bahwa guggul dapat membantu menurunkan berat badan dengan mempengaruhi tiroid untuk meningkatkan metabolisme dan fungsi-fungsi lainnya.

Guggul dapat dikeringkan dan dijadikan bubuk yang kemudian dapat ditambahkan dalam segelas susu atau satu sendok teh madu.

Itulah beberapa tanaman herbal yang dipercaya mampu membantu menurunkan berat badan tubuh anda secara alami, namun perlu diperhatikan dalam mengkonsumsinya jangan berlebihan dan segera konsultasi dengan dokter bila terjadi efek samping.***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: NDTV Food


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah