8 Tanaman Herbal ini Terbukti Mampu Menurunkan Berat Badan Secara Alami, Apa Saja?

- 15 Februari 2023, 19:38 WIB
Caption: 8 Tanaman Herbal ini Terbukti Mampu Menurunkan Berat Badan Secara Alami / Pexels
Caption: 8 Tanaman Herbal ini Terbukti Mampu Menurunkan Berat Badan Secara Alami / Pexels /

3. Ginseng
Ginseng dapat membantu dalam meningkatkan energi dan meningkatkan metabolisme tubuh yang mendukung penurunan berat badan.

Akar ginseng dapat digunakan dalam keadaan segar atau kering. anda cukup mengunyahnya atau merebusnya dalam air panas untuk membuat teh atau sup.

4. Gurmar
Gurmar membantu menekan nafsu makan, daun segarnya dapat dikunyah dan diketahui mampu memperlambat penyerapan gula ke dalam aliran darah dan juga mengubah gula menjadi lemak.

Oleh karena itu, hal ini bisa membantu dalam mengurangi keinginan untuk mengkonsumsi gula.

Baca Juga: Kenali Gejala 3 Penyakit Menurut Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) yang Menyebabkan Berat Badan Anak Sulit

5. Peppermint
Aroma yang kuat dari ramuan Peppermint ini dikenal mampu mengendalikan nafsu makan dan menekan hasrat.

Hal ini membantu dalam mendukung pencernaan yang baik menjaga tingkat metabolisme tubuh.

Anda dapat meminum secangkir teh herbal ini dengan cara 1 sendok teh daun mint kering atau 2 sendok teh daun mint segar yang direbus dalam 3/4 cangkir air selama 5 menit.

6. Oregano
Ramuan oregano segar mengandung komponen aktif yang disebut carvacrol yang dikenal dapat melarutkan lemak. Ini membantu pencernaan dan mengurangi kembung.

Baca Juga: 6 Manfaat Buah Salak, Dapat Menurunkan Berat Badan dan Mencegah Kanker

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: NDTV Food


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah