Inilah 4 Manfaat Wortel untuk Pria dalam Hubungan Intim Suami Istri, Salah Satunya Atasi Disfungsi Ereksi

- 1 September 2022, 22:05 WIB
Ternyata Inilah 4 Manfaat Wortel untuk Pria dalam Hubungan Intim Suami Istri, Salah Satunya Atasi Disfungsi Ereksi
Ternyata Inilah 4 Manfaat Wortel untuk Pria dalam Hubungan Intim Suami Istri, Salah Satunya Atasi Disfungsi Ereksi /Pexels/

Kualitas sperma yang dihasilkan juga lebih baik, dengan kemampuan berenang lebih cepat dan membantu pembuahan juga.

2. Mengatasi Disfungsi Ereksi
Seiring bertambahnya usia, pria berisiko mengalami disfungsi ereksi karena beberapa alasan dengan tingkat keparahan kondisi yang berbeda-beda.

Disfungsi ereksi terjadi karena kadar kalium dan vitamin E yang rendah serta penyempitan pembuluh darah yang menghambat kelancaran peredaran darah.

Baca Juga: Termasuk Wortel, Inilah 5 Makanan Rendah Kalori untuk Menurunkan Berat Badan

Makanan kaya potasium dan vitamin E seperti wortel, dapat membantu melawan gejala disfungsi erksi.

Wortel juga akan melengkapinya dengan mineral dan vitamin esensial sehingga mengurangi efek disfungsi erksi.

Antioksidan dalam wortel juga memperlambat proses penuaan dan dengan demikian membantu disfungsi ereksi terkait usia.

3.Membuat Kelenjar Prostat Tetap Sehat
Beberapa penelitian telah menunjukkan bahwa pria dengan kanker prostat memiliki kadar vitamin A yang rendah.

Baca Juga: Mengenal Fakta dan Sejarah Wortel di Hari Wortel Sedunia

Hingga para ahli mengungkapkan bahwa mengkonsumsi wortel sejak usia dini bagi pria dapat menurunkan risiko terkena kanker prostat.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: thehealthsite.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah