Awas Tambah Gemuk! Diet Gak Makan Nasi: Apakah Efektif Menurunkan Berat Badan?

- 25 Juli 2022, 15:59 WIB
Diet tanpa nasi, apakah efektif?
Diet tanpa nasi, apakah efektif? /pixabay/@Alexey_Marcov

 

JURNAL SOREANG- Berbagai metode diet sudah terlalu banyak berseliweran di berbagai media sosial dan buku untuk menurunkan berat badan secara efektif.

Namun kali ini ada metode diet yang efektif menurunkan berat badan dengan cepat yakni pola diet yang makan tanpa konsumsi nasi.

Namun anggapan tidak makan nasi akan mengurangi berat badan, harus memiliki aturan yang baik agar optimal dan efektif.

Baca Juga: Nicolo Zaniolo Tersingkir, Juventus Malah Bidik Pemain ini Dari PSG, Siapa?

Menjalani diet tanpa nasi, tentu Anda harus memiliki makanan pengganti karbohidrat untuk memenuhi karbohidrat dan serat untuk mencukupi nutrisi dalam tubuh.

Dilansir dari sehatq inilah makanan yang baik untuk Anda yang ingin menjalani diet tanpa nasi diantaranya sebagai berikut:

1. Kentang

Kentang menjadi pilihan makanan sumber karbohidrat yang bagus untuk mencukupi asupan energi, serat, vitamin B, hingga kalium yang sangat baik untuk diet.

Halaman:

Editor: Nabilla Balqis

Sumber: sehatq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x