Bagaimana Stres dan Khawatir Berlebihan Dapat Mempengaruhi Kesehatan? Begini Penjelasan Dr Sung

- 13 Maret 2022, 21:10 WIB
 ilustrasi Stes dan Khawatir Berlebihan Dapat Mempengaruhi Kesehatan./Pexels
ilustrasi Stes dan Khawatir Berlebihan Dapat Mempengaruhi Kesehatan./Pexels /

Stres tetap diperlukan tetapi bukan dalam jangkan panjang karena efek stres dan khawatir yang berkepanjangan maka akan terus menghasilkan hormon kortisol dan tidak baik untuk tubuh.

“Jika hormon tersebut dibentuk dalam jangka waktu panjang, tentu saja tidak baik bagi tubuh anda,” kata dr Sung

Baca Juga: Wah, Ternyata Ada Hal-Hal Yang Lebih Penting Bagi Liverpool dari Gelar Piala Liga Inggris

Jika hal itu terjadi maka jantung akan berdetak kencang karena khawatir dan stres yang berlebihan tentu tidak baik buat tubuh.
Organ akan bekerja secara keras akan terbebani dari kekhawatiran yang berlebihan selain itu juga khawatir dan stres berlebihan akan menganggu sistem urine.

“Kehawatiran atau stres anda yang berlebihan akan menganggu sistem urinaria anda,” ucap dr Sung

Dr Sung menambahkan bahwa ginjal akan bekerja dengan berat, selain itu pola pikir atau mindset juga bisa menyebabkan penyakit tidak sembuh sekalipun sudah berobat ke dokter.

Khawatir dan stres juga bisa memengaruhi sistem pencernaan selain itu juga salah satu faktor yang meningkatkan penyekit Alzheimer.

Baca Juga: Meski Enak dan Praktis, Kenali Bahaya Mengonsumsi Makanan Kemasan bagi Kesehatan, Berikut Ulasannya

Terakhir menurut dr Sung dari sisi medis pikiran berpengaruh terhadap sistem di dalam tubuh, bukan hanya pencernaan, otak tetapi seluruh sistem tubuh akan tertanggu.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah