Masa Kecil jadi Pengusaha Bata Merah hingga jadi Bupati Bandung, Berikut Kisah Dadang Supriatna

- 9 Maret 2022, 13:59 WIB
Dadang Supriatna menceritakan kisah saat kecil sudah menjadi pengusaha hingga menjadi Bupati Bandung dihadapan forum pimred PRMN
Dadang Supriatna menceritakan kisah saat kecil sudah menjadi pengusaha hingga menjadi Bupati Bandung dihadapan forum pimred PRMN /Tangkapan Layar YouTube/Jurnal Soreang

Kang DS terpilih menjadi Kades Tegalluar, Kecamatan Bojongsoang, Kabupaten Bandung.

Karir Kang DS menjadi Kepala Desa Tegalluar selama dua periode (1998-2006 dan 2006-2012).

Pada tahun selanjutnya, Kang DS terpilih menjadi anggota DPRD Kabupaten Bandung dari partai Golkar dua periode (2009-2014 dan 2014-2019).

Baca Juga: Klas Balik: Inilah 7 Momen Yang Wajib di Ingat Pada Piala Dunia 2018 di Rusia, Apa Saja!

Karir politiknya terus bersinar, Kang DS terpilih kembali menjadi anggota DPRD Provinsi Jawa Barat pada tahun 2022.

Satu tahun menjabat anggota DPRD Jawa Barat, ia kemudian mengundurkan diri untuk mencalonkan diri sebagai Bupati Bandung periode 2021-2026.

Baca Juga: Doni Salmanan Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka Kasus Afiliator Binary Option dan Dijerat Pasal Berlapis

Kini, Kang DS sapaan akrabnya Dadang Supriatna terpilih menjadi Bupati Bandung bersama Wabup Bandung, Sahrul Gunawan. ***

Halaman:

Editor: Yusup Supriatna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x