Pendidikan Seksual Penting untuk Cegah Pelecehan, ini Tips Psikolog Soal Materi Pendidikannya Sesuai Usia

- 22 September 2022, 09:12 WIB
Ilustrasi pelecehan seksual.pada anak.  Pendidikan Seksual Penting untuk   Cegah Pelecehan,  Berikut Tips Materi  Pendidikan Seksual Sesuai Usia Menurut Psikolog   ./Pikiran Rakyat/
Ilustrasi pelecehan seksual.pada anak. Pendidikan Seksual Penting untuk Cegah Pelecehan, Berikut Tips Materi Pendidikan Seksual Sesuai Usia Menurut Psikolog ./Pikiran Rakyat/ /

2. Usia 6 tahun hingga memasuki pubertas
Usia 6 tahun ke atas atau usia sekolah dasar menjelang pubertas (sekitar usia 11-12 tahun), bisa siapkan dia untuk memasuki masa pubertas.

Di situ biasanya mulai ada ketertarikan pada lawan jenis. 

"Kita perlu fasilitasi apa yang perlu dilakukan kalau ada ketertarikan pada lawan jenis. Kemudian kalau ada yang menunjukkan ketertarikan pada dia, dia harus berperilaku seperti apa," papar Inez. 

Baca Juga: Tersandung Kasus Pelecehan Seksual, Himchan B.A.P Dijatuhi Hukuman 10 Bulan Penjara dan 40 Jam Program Terapi

Selain itu ajarkan juga peran laki-laki dan peran perempuan. 

3. Masa pubertas, usia saat di sekolah menengah pertama (SMP/MTs) hingga menengah atas (SMA/SMK/MA).

Pada masa pubertas, ajarkan dia mempersiapkan dirinya kalau perempuan menstruasi, kalau laki-laki mimpi basah.

Apa saja perubahan yang akan dia hadapi pada masa itu, semisal menstruasi itu apa atau saat mimpi basah apa yang terjadi. 

Baca Juga: Kasus Pelecehan Grup WhatsApp Kawan Lama Masih Bergulir, Korban Laporkan Terduga Pelaku ke Polda Metro Jaya

"Mereka akan kaget kalau tiba-tiba berdarah. Kadang-kadang orangtua malu untuk membicarakan ini. Keluar dari mana darahnya, saat mimpi basah yang terjadi apa?" Katanya.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x