7 Jenis Pangsit Cina yang Enak Dinikmati Ketika Hujan, Kamu Suka Mana?

- 18 Juni 2023, 17:13 WIB
Ilustrasi. 7 Jenis Pangsit Cina yang Enak Dinikmati Ketika Hujan, Kamu Suka Mana?
Ilustrasi. 7 Jenis Pangsit Cina yang Enak Dinikmati Ketika Hujan, Kamu Suka Mana? /

JURNAL SOREANG – Selama beberapa hari ini seluruh Indonesia dilanda hujan berkepanjangan yang menyebabkan cuaca menjadi sangat dingin.

Banyak hal yang bisa dilakukan di dalam rumah ketika hujan salah satunya mengkonsumsi makanan hangat yang bisa membuat tubuh menjadi hangat dan nyaman.

Salah satunya dengan mengkonsumsi makanan khas Cina, ada begitu banyak makanan Cina yang populer diantaranya adalah pangsit yang kini banyak dinikmati oleh banyak orang karena kelezatannya.

Baca Juga: Menjelang Lebaran Idul Fitri: Kue Kering Ini Terbuat dari Kulit Pangsit dan Bisa Dijadikan Ide Bisnis

Menurut kepercayaan orang Cina awalnya dengan mengkonsumsi pangsit dipercaya bisa tetap menghangatkan tubuh selama musim dingin. Pangsit dikemas dengan isian ramuan penyembuh yang digunakan untuk menangkal hawa dingin dengan rasa yang enak.

Namun, kini pangsit bisa dinikmati diberbagai kesempatan dengan berbagai isian lezat didalamnya berikut beberapa jenis pangsit yang kini populer di masyarakat :

1. Shumai

Shumai merupakan jenis pangsit yang berbentuk mirip keranjang bundar dengan bagian atasnya terbuka dan ditaburi dengan pelengkap berwarna orange seperti telur ikan atau wortel.

Baca Juga: Ide Jualan: Frozen Food dari Olahan Tahu dan Kulit Pangsit, Bahannya Super Ekonomis Ini Resep dan Cara Buatnya

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x