Tak Hanya Satu Jenis Saja, Ternyata Indonesia Memiliki Berbagai Macam Olahan Nasi Kuning, Apa Bedanya?

- 21 November 2021, 13:33 WIB
Tak Hanya Satu Jenis Saja, Ternyata Indonesia Memiliki Berbagai Macam Olahan Nasi Kuning, Apa Bedanya
Tak Hanya Satu Jenis Saja, Ternyata Indonesia Memiliki Berbagai Macam Olahan Nasi Kuning, Apa Bedanya /Rizky Tri Sulistiawan /Instagram @kemenparekraf

JURNAL SOREANG - Olahan nasi kuning memang sangat populer di Indonesia.

Nasi kuning biasa disajikan dalam acara-acara penting atau sekedar untuk sarapan pagi.

Ciri khas dari nasi kuning adalah warna dan aroma khasnya yang berasal dari rempah utama, yaitu kunyit.

Baca Juga: Jangan Sampai Punya Sifat Ini! Ketahui Ciri-ciri Ayah Toxic dalam Mendidik Anak Perempuan

Ternyata, di Indonesia tidak hanya ada satu jenis nasi kuning saja.

Ada berbagai macam nasi kuning berbeda yang ada Indonesia, ini bedanya.

1. Nasi Kuning Banjar

Berbeda dengan yang lain, nasi kuning Banjar menggunakan bumbu khas Banjar, yaitu masak habang.

Baca Juga: Sah! Gracia Indri Lepas Status Lajang dan Resmi Gelar Pernikahan di Belanda Bersama Jeffrey

Masak habang acap sering digunakan sebagai bumbu dasar masakan dari Banjar.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Instagram @kemenparekraf.ri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x