IMLEK 2023! Selain Berbagi Angpao, 8 Tradisi Berikut Ini Tidak Boleh Dilewatkan Jelang Perayaan Imlek

- 18 Januari 2023, 13:06 WIB
Rayakan Tahun Baru Imlek, Berikut 8 Tradisi yang tidak boleh dilewatkan/RODNAE Productions via pexels.com
Rayakan Tahun Baru Imlek, Berikut 8 Tradisi yang tidak boleh dilewatkan/RODNAE Productions via pexels.com /

Orang-orang pastinya akan berbelanja seputar serba-serbi khas Imlek, seperti makanan dan scnack yang harus ada saat tahun baru, keperluan dekorasi, pakaian baru, dan kembang api.

6. Makan malam bersama keluarga

Salah satu tradisi yang tidak boleh dilewatkan saat malam tahun baru Imlek ialah berkumpul dan makan malam bersama keluarga. Anggota keluarga dari berbagai daerah akan berkumpul di satu rumah.

Baca Juga: Bikin Ngiler! Inilah 5 Makanan Khas Yang Banyak Disajikan Saat Perayaan Imlek

Dalam tradisi ini, makanan yang wajib tersedia ialah seperti mie, ikan, dan dumpling. Hidangan khas Imlek ini biasanya disajikan sebagai lambang keberuntungan.

7. Memberi angpao

Salah satu hal yang identik dengan Imlek ialah angpao merah. Tradisi berbagi angpao menjadi momen yang paling ditunggu oleh anak-anak.

Orang tua akan membagikan angpao saat kumpul keluarga dengan mendoakan kebaikan.

Warna merah pada angpao merupakan warna keberuntungan bagi kepercayaan masyarakat China, sehingga uang yang ada di dalam angpao itu kerap disebut sebagai uang keberuntungan.

Baca Juga: Imlek 2022 Tahun Macan Air, Cek Ramalan Karier, Asmara, Keuangan dan Kesehatan!

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Chinahighlight


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah