IMLEK 2023! Selain Berbagi Angpao, 8 Tradisi Berikut Ini Tidak Boleh Dilewatkan Jelang Perayaan Imlek

- 18 Januari 2023, 13:06 WIB
Rayakan Tahun Baru Imlek, Berikut 8 Tradisi yang tidak boleh dilewatkan/RODNAE Productions via pexels.com
Rayakan Tahun Baru Imlek, Berikut 8 Tradisi yang tidak boleh dilewatkan/RODNAE Productions via pexels.com /

Berdoa merupakan salah satu kegiatan yang dilakukan pemeluk Tionghoa pada beberapa hari sebelum tahun baru Imlek.

Baca Juga: Tahun Baru Imlek 2023: Berikut 5 Warna Keberuntungan di Tahun Kelinci Air Berdasarkan Feng Shui

Orang-orang China mengenalnya dengan Little New Years (xiǎo nián), tahun ini jatuh pada 14 Januari 2023.

Pada saat Little New Years (xiǎo nián), orang-orang akan berdoa untuk meminta harapan-harapan di tahun baru dan mengucapkan selamat tinggal pada tahun sebelumnya.

2. Memberi persembahan kepada leluhur

Selain berdoa, kegiatan memberikan sembahan ini dilakukan sebagai tanda terima kasih dan menghormati leluhur.

Baca Juga: Tahun Baru Imlek 2023: Yuk Cek Angka Keberuntunganmu di Tahun Kelinci Air, Bisa Mendatangkan Kekayaan

Memberikan hidangan persembahan juga bertujuan sebagai sarana bagi keluarga untuk meminta perlindungan dan kemakmuran.

Hidangan yang dipersembahkan biasanya seperti daging, kue, dan buah-buahan yang akan diletakkan di depan pintu kuil atau makam pada saat malam tahun baru.

3. Membersihkan rumah

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Chinahighlight


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah