JELANG RAMADHAN, Ini Tata Cara dan Doa Ziarah Kubur dalam Bahasa Arab dan Tulisan Latin Menurut UAS

- 26 Maret 2022, 05:46 WIB
Sumber: Ustad Abdul Somad menjelaskan tentang ziaroh kubur kepada jamaah/https://youtu.be/cHgcfjPvY2g
Sumber: Ustad Abdul Somad menjelaskan tentang ziaroh kubur kepada jamaah/https://youtu.be/cHgcfjPvY2g /

JURNAL SOREANG- Ketika menyambut ramadhan, umat muslim menyambut bulan ramadhan dengan ziaroh ke makam keluarga.

Muslim juga menyiapkan diri untuk memperbaiki diri mendekatkan diri kepada Allah melalui serangkaian ibadah.

Ustaz Abdul Somad (UAS) mengatakan bahwa tidak boleh ziarah jika peziarah meminta hajat, menyombongkan diri, mempersedihkan diri kepada orang yang telah meninggal.

Baca Juga: Ziarah Kubur Sesuai Sunnah Rasulullah SAW, Dijamin Berkah

Dia menambahkan bahwa peziaroh seyogyanya lembut hatinya serta mengingat mati sebagai nasehat untuk sang peziaroh.

Ustad Abdul Somad mengatakan maka dianjurkan jika manfaat setelah berziaroh adalah lembut hatinya namun tidak menyombongkan diri.

Dia menambahkan membaca Yasiin atau alfatiah itu hal yang mudah dibaca.

Berikut ini doa ziarah kubur menurut riwayat Imam Ahmad dalam Musnad-nya.

Baca Juga: Kota Bogor Larang Ziarah Kubur, Dedi Mulyadi: Bingung, Tempat Wisata Dibuka tapi TPU Ditutup

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah