8 Timnas Dengan Koleksi Trofi Terbanyak, Salah Satunya Italia yang Baru Saja Gagal Lolos ke Piala Dunia 2022

- 25 Maret 2022, 22:31 WIB
Timnas Perancis adalah salah satu pengoleksi trofi terbanyak, termasuk trofi Piala Dunia
Timnas Perancis adalah salah satu pengoleksi trofi terbanyak, termasuk trofi Piala Dunia /twitter/@CBSSportsGolazo/

JURNAL SOREANG - Tim nasional merupakan level tertinggi yang bisa dicapai setiap pesepakbola, sebab bermain bagi sebuah negara adalah sebuah kebanggan.

Di kancah persepakbolaan, tentu saja beberapa Timnas terkenal karena prestasi dan pemain-pemain hebatnya.

Timnas Brasil dari Amerika Selatan, Jerman dari Eropa, atau Mesir dari Afrika adalah yang paling bisa mewakili benuanya sebagai Timnas yang tersukses.

Baca Juga: Waduh! Inilah Fakta Unik Gagalnya Timnas Italia Ke Piala Dunia 2022, No 2 Bikin Geleng-geleng Kepala

Lalu, Timnas mana sajakah yang memiliki koleksi trofi bergensi terbanyak sepanjang sejarah? Berikut adalah rangkumannya.

1. Timnas Brasil - 18 trofi
Selain menjadi yang tersukses di Zona Conmebol atau Benua Amerika Selatan, Brasil pun adalah salah satu tim paling sukses di sejarah sepakbola dunia.

Hal itu dibuktikan dengan raihan 5 gelar Piala Dunua yang sampai saat ini masih jadi yang terbanyak dari siapapun.

Baca Juga: Saatnya Mencoba Puasa Minum Kopi, Simak Manfaatnya

Selain 5 trofi Piala Dunia, Brasil pun menyimpan 9 Piala Copa America dan 4 Piala Konfederasi. Total, Tim Samba punya 18 trofi bergengsi di etalasenya, sekaligus jadi jumlah yang terbanyak ketimbang Timnas lain.

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Transfermarkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x