Simak! Sejarah Keajaiban Adzan Bagi Manusia Menurut Ustad Hanan Attaki, Apa Aja Netizen Wajib Tahu

- 13 Maret 2022, 20:51 WIB
Ilustrasi seseorang sedang adzan, Wow! Sejarah Keajaiban Adzan Bagi Manusia Menurut Ustad Hanan Attaki, Apa Aja Netizen Wajib Tahu
Ilustrasi seseorang sedang adzan, Wow! Sejarah Keajaiban Adzan Bagi Manusia Menurut Ustad Hanan Attaki, Apa Aja Netizen Wajib Tahu /Tangkapan layar YouTube Hanan Attaki

JURNAL SOREANG - Netizen yang terbiasa mendengarkan adzan tetapi tidak segera melakukan ibadah, berikut keajaiban adzan bagi manusia.

Jika netizen ingin meningkatkan ketaqwaan dan keimanan kepada Allah, maka pelajari adzan untuk mendapatkan keajibannya.

Menurut sejarahnya, "Program pertama yang nabi lakukan adalah membangun masjid," kata Ustad Hanan Attaki dikutif Jurnal Soreang dari akun YouTube Hanan Attaki, Minggu 12 Maret 2022.

Baca Juga: Wah, Ternyata Ada Hal-Hal Yang Lebih Penting Bagi Liverpool dari Gelar Piala Liga Inggris

Awalnya masjid menjadi tujuan nabi Muhammad SAW. Menurut Ustad Hanan Attaki bahwa dulunya, cara nabi dan sahabat memanggil umatnya dengan berbagai cara.

Namun, karena cara- cara yang disarankan adalah cara yang hampir sama dengan cara Yahudi dan Majusi.

Selanjutnya dia mengatakan dalam ceramahnya bahwa Abdullah Bin Zahid mengajarkan adzan kepada Bilal atas mimpi Abdullah.

Mimpi Umar juga hampir sama dengan mimpi Abdullah tentang bacaan adzan. Adzan dalam konteks islam sebagai ibadah kepada Allah.

Baca Juga: Meski Enak dan Praktis, Kenali Bahaya Mengonsumsi Makanan Kemasan bagi Kesehatan, Berikut Ulasannya

Jika manusia ingin mendapatkan hal yang baik, maka dia seyogyanya berada di shaf awal dalam shalat serta membaca adzan.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: YouTube Hanan Attaki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah