Wow Bisa Dibanggakan oleh Nabi! Penjelasan Buya Yahya tentang Keutamaan Sholawat

- 12 Februari 2022, 18:20 WIB
Wow! Penjelasan Buya Yahya tentang Keutamaan Sholawat
Wow! Penjelasan Buya Yahya tentang Keutamaan Sholawat /Pixabay.com/Chickenonline

JURNAL SOREANG - Sebagai muslim apakah kalian tau tentang keutamaan Sholawat kepada Nabi Muhammad SAW ? Sholawat nabi sendiri merupakan salah satu ibadah yang disukai Allah SWT.

Ada pernyataan di hari Jum’at disarankan untuk memperbanyak Sholawat kepada Nabi Muhammad Saw, selengkapnya simak penjelasan Buya Yahya yang dilansir dari YouTube Al-Bahjah TV

Sayidina Aus bin Aus R.a berkata Rasulullah bersabda: “paling bagusnya hari-hari mu adalah hari Jum’at Sayidul Ayam paling mulia perbanyaklah engkau untuk sholawat dihari itu.”

Baca Juga: Benarkah, Akan ada Girl Grup Baru! Inilah Alasan Mengapa Comeback BLACKPINK Sangat Tertunda

“Maka nya para ulama tidak salah mengepaskan malam Jum’at itu maulidan, karena di situ ada keutamaan dimalam jum’at khususunya, lailatu qorro malam yang penuh kecermelangan,” Ucap Buya Yahya

Semua solawat yang kita bacakan yang kita hadirkan untuk baginda nabi kepada baginda nabi akan dihadirkan

“Nabi berbangga kepada nabi yang lain, berbangga kepada umatnya, makanya kalau mau dibanggakan nabi perbanyaklah membaca Solawat,”ucap Buya Yahya

Baca Juga: Benarkah, Akan ada Girl Grup Baru! Inilah Alasan Mengapa Comeback BLACKPINK Sangat Tertunda

Sayidah Rabiah Al Adawiyah membaca sholawat bukan di hari Jumat saja setiap hari beliau baca sholawat lima puluh ribu kali.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x