Hati-hati 5 Kesalahan Berwudhu Buat Shalat Tidak Sah, Salah Satunya Tertidur

- 26 Agustus 2021, 07:18 WIB
Hati-hati 5 Kesalahan Berwudhu Buat Shalat Tidak Sah, Salah Satunya Tertidur
Hati-hati 5 Kesalahan Berwudhu Buat Shalat Tidak Sah, Salah Satunya Tertidur /UNSPLASH/mrjn Photography

Hal ini sebenarnya tidak demikian karena tidak dianjurkan dan tidak termasuk ibadah wudhu.

5. Doa pada Saat Membasuh Anggota Wudhu

Dalam fatwa Lajnah Daimah dikatakan,“Tidak ada doa dari Rasulullah SAW pada saat membasuh dan mengusap anggota wudhu dan doa yang disebutkan dalam hal ini adalah buatan orang yang tidak berdasar."

Diketahui secara syar’i adalah membaca bismillah saat awal berwudhu, niat mengangkat hadats kecil saat membasuh muka dan disunnahkan membaca doa setelah selesai berwudhu. Wallahualam Bissawab.

Baca Juga: Sudah Mandi Wajib, Apa Perlu Wudhu Lagi? Ustaz Abdul Somad Berikan Jawaban

Artikel ini sebelumnya sudah tayang di portaljember.pikiran-rakyat.com dengan judul "10 Kesalahan Berwudhu yang Bisa Membatalkan Sholat, Salah Satunya adalah Tidak Membaca Basmalah". ***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x