Anda Batuk Saat Puasa di Bulan Ramadhan, Cobalah Konsumsi 4 Bahan Alami Ini Untuk Membantu Meredakanya

- 11 April 2023, 22:25 WIB
Ilustrasi Batuk, Anda Batuk Saat Puasa di Bulan Ramadhan, Cobalah Konsumsi 4 Bahan Alami Ini Untuk Membantu Meredakanya
Ilustrasi Batuk, Anda Batuk Saat Puasa di Bulan Ramadhan, Cobalah Konsumsi 4 Bahan Alami Ini Untuk Membantu Meredakanya /Pexels.com/

JURNAL SOREANG - Ada beberapa bahan yang bisa digunakan untuk membantu meredakan batuk secara alami.

Bahan tersebut sangatlah gampang untuk dicari, karena bahan tersebut sering digunakan sebagai bumbu atau penambah cita rasa dalam masakan.

Penasaran bahan alami apa saja yang di maksud, berikut ini adalah bahan alami yang bisa membantu meredakan batuk.

 Baca Juga: 9 Weton Paling Bejo di Pekan Kedua Bulan April, Dapat Rezeki Dadakan, Auto Kaya Jadi Bos Besar

1. Bawang putih 

Sifat antimikroba yang terdapat dalam bawang putih mampu menghentikan infeksi ataupun iritasi yang menimbulkan dahak berlebih.

Hal tersebut karena kandungan senyawa allicin yang dapat membasmi bakteri dan virus di dalam tenggorokan.

Untuk bisa membantu mengobati batuk berdahak Anda bisa menghirup aroma menyengat dari bawang putih

Selain itu, Anda juga bisa membuat ramuan obat tradisional batuk dengan mencampur bawang putih halus, madu, serta teh.

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x