Masih Lelah Meski Sudah Tidur yang Cukup? Ini Cara Istirahat yang Benar Menurut Psikologi

- 14 Februari 2023, 12:12 WIB
Masih Lelah Meski Sudah Tidur yang Cukup? Ini Cara Istirahat yang Benar Menurut Psikologi
Masih Lelah Meski Sudah Tidur yang Cukup? Ini Cara Istirahat yang Benar Menurut Psikologi /Pixabay

Kita sangat memerlukan untuk mengistirahatkan indera-indera yang kita miliki, misalnya mengistirahatkan mata yang seharian melihat layar komputer atau handphone atau telinga kita yang mungkin seharian mendengar segala kebisingan kota.

Baca Juga: Hari Valentine, Cek Tempat Dinner di Bandung yang Bisa Kamu Datengin Bareng Pasangan!

Cara untuk mengistirahatkan sensorik ini dapat kita lakukan dengan menutupkan mata untuk menemukan ketenangan.

Sementara itu, kita juga dapat melakukan istirahat perasaan atau mengistirahatkan emosi dalam diri kita.

Hal tersebut dapat dilakukan dengan cara meluangkan waktu dan ruang untuk mengekspresikan perasaan.

Pada intinya, mengistirahatkan perasaan atau emosi adalah mengizinkan diri sendiri untuk memproses apa yang sedang kita rasakan.

Baca Juga: Tim Giants Berhasil Memulangkan Tim DetonatioN FM Tanpa Mengalami Kekalahan Sama Sekali

Misalnya, pada hari itu, kita merasa kesal, marah, atau mungkin merasa senang, cobalah untuk mengekspresikan perasaan tersebut.

Salah satu mudah yang dapat kita lakukan untuk mengekspresikan perasaan adalah dengan bercerita kepada seseorang terdekat, misalnya keluarga, sahabat, atau pasangan.

Istirahat yang terakhir adalah istirahat dari kehidupan sosial atau social rest.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah