Jangan Abaikan! Tekanan Darah Tinggi Bisa Akibatkan 10 Penyakit Ini, Simak Penjelasannya!

- 24 Oktober 2022, 16:37 WIB
Ilustrasi alat pemeriksa tensi darah, waspadai 10 penyakit komplikasi akibat tekanan darah tinggi
Ilustrasi alat pemeriksa tensi darah, waspadai 10 penyakit komplikasi akibat tekanan darah tinggi /pixabay

Tekanan darah tinggi juga dapat menyebabkan cairan menumpuk di dalam retina yang dapat merusak hingga kehilangan penglihatan.

Baca Juga: Bakal Ikut Promosi Piala Dunia 2022, Jungkook BTS Terbang ke Qatar Hari Ini

7. Penyakit Arteri Perifer
Plak yang terbentuk dari tekanan darah tinggi dapat mengurangi aliran darah ke arteri di kaki yang dapat menyebabkan rasa sakit, kram, mati rasa, serta berat di kaki dan bokong setelah aktivitas ringan.

Penyakit arteri perifer cenderung tidak terdiagnosis sehingga sangat berisiko terkena stroke atau serangan jantung yang lebih parah dan juga dapat menyebabkan gangren dan amputasi.

8. Sindrom Metabolik
Tekanan darah tinggi adalah salah satu ciri yang dapat mengarah pada diagnosis sindrom metabolic.

Baca Juga: Turnamen Bola Voli AHY Cup Digelar di Cilengkrang Bandung, Begini Tanggapan Warga

Sindrom metabolic adalah sekelompok faktor yang mengindikasikan seseorang lebih mungkin terkena diabetes atau memiliki penyakit jantung atau stroke.

Lakukan perubahan gaya hidup dan pengobatan untuk menangani kondisi tersebut.

9. Kesulitan Mengingat
Orang yang memiliki tekanan darah tinggi lebih cenderung mengalami gangguan kognitif, yang menyebabkan berkurangnya kemampuan untuk berpikir, belajar, dan mengingat sesuatu.

Baca Juga: Hebat tapi Mengerikan! Berikut 10 Jutsu yang Dimiliki Oleh Orochimaru di Serial Naruto

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Healthgrades


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x