Jarang Disadari! 5 Kebiasaan Makan Kurang Sehat Ini Bikin Perut Makin Buncit, Apa Saja?

- 28 September 2022, 06:54 WIB
Kebiasaan makan yang jarang disadari memicu perut buncit
Kebiasaan makan yang jarang disadari memicu perut buncit /jcomp/Freepik

Makan lebih larut juga bisa membuat Anda melahap lebih banyak jumlah kalori yang memperburuk perut buncit.

3. Melewati Sarapan

Alih-alih sebagai metode pelangsingan, melewatkan sarapan pagi cenderung beresiko mengidap obesitas.

Baca Juga: Jarang Diketahui! Ternyata Cukup dengan Minum Air Putih Bantu Cegah Perut Buncit, Berikut Kata Dokter Spesiali

Saat Anda tidak cukup kalori di pagi hari berpotensi untuk melahap asupan porsi lebih besar di waktu makan selanjutnya. 

Dalam penelitina American Journal of Epidemiology menunjukkan bahwa mengkonsumsi lebih sedikit kalori di pagi hari atau melewatkan sarapan dapat berkontrbusi pada perkembangan obesitas. 

4. Terlalu Sering ke Restoran

Sering mnegunjungi restoran membuat Anda tergoda dengan jenis makanan yang tidak terkontrol kadar nutrisinya. 

Baca Juga: Nadiem Makarim Sampaikan Capaian Presidensi G20 Bidang Kebudayaan, Apa Saja?

Makan di rumah lebih mudah untuk memenejemen nutrisi serta tujuan diet sehat Anda. 

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali

Sumber: eatthis.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah