Bumil Rentan Dilanda Kecemasan, Berikut Tips Mengusir Rasa Cemas Saat Hamil

- 3 September 2022, 18:45 WIB
Wanita Perlu Tahu! Penyebab dan Tanda Hamil Anggur, Pertumbuhan Janin yang Tak Normal Beresiko Bahayakan Bumil
Wanita Perlu Tahu! Penyebab dan Tanda Hamil Anggur, Pertumbuhan Janin yang Tak Normal Beresiko Bahayakan Bumil /Youtube

JURNAL SOREANG - Kebanyak Ibu Hamil (Bumil) sering mengalami kecemasan, hal itu bisa diatasi dengan beberapa hal.

Biasanya, Bumil dilanda kecemasan perihal tumbuh kembang janin, bagaimana merawat si Kecil nanti, atau kecemasan lainnya yang kerap datang.

Hal tersebut merupakan hal yang wajar, namun ada baiknya untuk kita kendalikan agar tidak mengganggu pada kesehatan.

Baca Juga: 12 Cara Menjaga Kehidupan Hubungan Intim Sehat, Bahagia dan Tahan Lama, No 7 Kunci Pernikahan Langgeng

Sebab, jika terlarut dalam kecemasanpun tak baik bagi kesehatan janin yang dikandung ataupun kesehatan bumil itu sendiri.

Hal ini dapat muncul dari rasa cemas dan stres yang ditandai dengan peningkatan hormon kortisol.

Jika tidak ditangani, peningkatan kortisol dapat mempengaruhi perkembangan janin dalam kandungan.

Baca Juga: Carlo Ancelotti Ungkap Rencana Real Madrid Pensiunkan 4 Pemainnya di Klub, Salah Satunya Karim Benzema

Penanganan tanpa obat dapat dilakukan dengan cara menerapkan teknik relaksasi, penerapan sleep hygiene, serta pengaturan pola makan.

Berikut adalah tips untuk bumil agar dapat mengatasi rasa cemas saat kehamilan:

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x