Diet Vs Olahraga, Lebih Efektif Mana untuk Melangsingkan Perut Buncit? Ini Kata Pakar Medis

- 26 Agustus 2022, 06:53 WIB
Ilustrasi perut buncit, efektif mana antara olahraga vs diet untuk menanganinya
Ilustrasi perut buncit, efektif mana antara olahraga vs diet untuk menanganinya /Pexels

Jadi, berdasarkan medis, diet dengna mengatur pola makan dapat dinilai lebih efektif untuk mengecilkan perut buncit. 

Dengan mengkonsumis asupan gizi seimbang dan mengurangi makanan tidak sehat dinilai lebih ampuh untuk mengusir perut buncit. 

Baca Juga: Jadwal Acara TV RCTI, Jumat, 26 Agustus 2022: Aku Bukan Wanita Pilihan dan Ikatan Cinta

Kurangi asupan gula, lemak trans dan makanan rendah gizi akan mengurangi penumpukan lemka di area perut. 

perbanyak konsumsi protein, jenis lemak sehat dan serat mampu meningkatkan metabolisme tubuh untuk pembakaran lemak tubuh secara alami. 

Baca Juga: Prediksi Cinta Capricorn, Aquarius dan Pisces Hari Ini; Terkadang Hal Kecil Membuat Hubungan Berhasil

Seimbangkan dengna pola hidup sehat, seperti banyak melibatkan aktivitas fisik, mengelola stres serta menjaga kualitas tidur dinilai lebih mampu mendorong pengurangan akumulasi lemak perut.***

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali

Sumber: healthline.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah