Wow! Resep Jus Sayur yang Bisa Kamu Coba Saat Diet, Murah dan Praktis? Begini Cara Pembuatannya

- 4 Agustus 2022, 13:16 WIB
Illustrasi Wow! Resep Jus Sayur yang Bisa Kamu Coba Saat Diet, Murah dan Praktis? Begini Cara Pembuatannya
Illustrasi Wow! Resep Jus Sayur yang Bisa Kamu Coba Saat Diet, Murah dan Praktis? Begini Cara Pembuatannya /unsplash.com

Cara Membuat jus sayur untuk diet:

1. Cuci semua sayur dan buah hingga bersih.

2. Kemudian potong-potong sayur bayam, sisihkan.

Baca Juga: Catat! Berikut 4 Rekomendasi Makan Siang Sehat untuk Diet Beserta Resep, Berapa Jumlah Kalorinya?

3. Ambil timun dan potong-potong (ukuran jangan terlalu besar), lalu sisihkan terlebih dahulu.

4. Setelah itu, potong-potong buah apel hijau dan buang bijinya.

5. Siapkan blender, masukkan bahan seperti, timun, sebagain buah apel hijau dan juga air putih secukupnya.

Baca Juga: Resep Menu Diet Perut Buncit, Murah dan Simple , Box Salad Paling Enak dan Rendah Kalori untuk 6 Hari

6. Haluskan semua bahan dengan menggunakan blender, tambahnkan apel hijau sisa ke dalam blender lalu haluskan kembali.

7. Tamabahkan bayam dan air kemudian haluskan lagi.

Halaman:

Editor: Suci Anjani Sukmadewi

Sumber: Youtube SKWAD Fitness


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Berita Pilgub