Waspada! Inilah 4 Penyakit Akibat Sering Mengonsumsi Minuman Kemasan

- 1 Maret 2022, 21:14 WIB
Caption foto: Sering mengkonsumsi minuman kemasan dengan jangka panjang akan mengakibatkan beberapa penyakit pada tubuh/Unsplash
Caption foto: Sering mengkonsumsi minuman kemasan dengan jangka panjang akan mengakibatkan beberapa penyakit pada tubuh/Unsplash /

JURNAL SOREANG - Minuman ringan atau soft drink ada banyak jenisnya, mulai minuman bersoda, minuman energi, teh atau kopi siap minum, hingga kelapa kemasan.

Akan tetapi sering mengkonsumsi berbagai minuman kemasan akan menyebabkan beberapa penyakit untuk tubuh kita.

Menurut Centers for Disease Control and Prevention (CDC), konsumsi minuman ringan terkait dengan kecenderungan seseorang untuk mengabaikan kesehatannya.

Baca Juga: Bos FIFA Berharap Minuman Keras Bir Dijual di Piala Dunia 2022 Qatar, Mabuk di Stadion Adalah Kejahatan?

Orang yang biasa mengonsumsi minuman ringan cenderung memiliki gaya hidup tidak sehat, seperti merokok, tidak cukup olahraga, kurang tidur, dan berlebihan mengonsumsi makanan cepat saji.

Itulah mengapa konsumsi soft drink membuat Anda lebih berisiko terkena berbagai penyakit kronis.

Dikutip Jurnal Soreang dari laman resmi Hallo Sehat, berikut ini adalah 4 penyakit penyebab sering mengkonsumsi minum-minuman kemasan.

Baca Juga: Beda Budaya, Qatar Terapkan Aturan untuk Pengunjung yang membawa Minuman Keras ke Piala Dunia 2022

1. Obesitas
Gula dalam minuman ringan berasal dari pemanis buatan, terutama fruktosa dalam kadar tinggi.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: HalloSehat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x