Jangan Panik Jika Berat Badan Bertambah, Berikut Tiga Rekomendasi Minuman Penurun Kolesterol dan Bantu Diet

- 23 Juli 2021, 10:51 WIB
Ilustrasi Berat Badan. Jangan panik bila berat badan bertambah, ini solusinya
Ilustrasi Berat Badan. Jangan panik bila berat badan bertambah, ini solusinya /Pixabay/Nancy Mure

JURNAL SOREANG – Bagi sebagian orang yang memiliki sistem metabolisme tubuh yang baik, tentu bukanlah masalah jika mengonsumsi makanan berlemak.

Namun, lain halnya sebagian lainnya yang akan merasa khawatir dengan berat badan ideal sesuai ekspektasi kebanyakan orang.

Salah satunya makanan berbahan daging yang banyak tersedia saat Idul Adha 2021.  Baik itu daging  sapi maupun kambing dapat menimbulkan efek buruk bagi kesehatan. Umumnya dapat menyebabkan kadar kolesterol naik.

Baca Juga: Apa Itu Kolesterol Jahat dan Kolesterol Baik? Berikut Penjelasan Lengkapnya

Hal itu dikarenakan, mengonsumsi daging berlemak berpotensi memicu naiknya level low-density lipoprotein (LDL) atau terkenal sebagai kolesterol jahat. Inilah faktor utama dalam meningkatkan risiko penyakit jantung hingga stroke.

Anda tak perlu khawatir, ada beberapa jenis minuman yang dapat membantu menurunkan kadar kolesterol.

Berikut kami rangkum untuk Anda dari berbagai sumber berupa minuman yang bisa menurunkan kolesterol sekaligus membantu program diet.

Baca Juga: Cobalah Buka Puasa dengan Es Krim, Banyak Manfaatnya dari Kolesterol sampai Libido

1.Susu Kedelai
Dikenal sejak lama sebagai pengganti susu hewani, susu kedelai memiliki kadar lemak jenuhnya rendah untuk menjaga kesehatan jantung.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah