Ternyata ini 7 Dampak Jika Suami Istri Berhenti Berhubungan Intim, Salah Satunya Jadi Pelupa?

12 Agustus 2022, 22:40 WIB
Ilustrasi dampak berhenti hubungan intim antara suami istri /Pixabay/sasint

JURNAL SOREANG – Menjalin hubungan intim di anatra suami dan istri merupakan sesuatu kegiatan yang memang diperlukan.

Selain menambah keharmonisan, hal itu juga mampu berdampak positif bagi kesehatan tubuh serta mental.

Namun, ternyata ada beberapa dampak yang bakal timbul jika pasangan suami istri berhenti berhubungan intim dalam jangka waktu yang lama.

Baca Juga: Bikin Penggemar Meleleh! Berikut ini 5 Kebiasaan Jennie BLACKPINK Paling Menggemaskan, Nomor 3 Paling Imut

Dilansir Jurnal Soreang dari The Sun,berikut 7 dampak yang bakal timbul jika berhenti berhubungan intim antara suami dan istri.

  1. Kecemasan

Hubungan intim sering disarankan bagi pasangan suami istri yang mengalami stres sepanjang waktu.

Baca Juga: Tes IQ: Anda Terbukti Jenius jika Bisa Menemukan 3 Katak yang Tersembunyi, Yakin Berhasil?

Jika pasutri tiba-tiba berhenti berhubungan intim, mungkin menjadi lebih cemas karena hubungan intim dikatakan membantu mengurangi hormon yang melepaskan stres.

Kehidupan hubungan intim yang aktif seringkali membuat orang merasa lebih bahagia dan lebih sehat.

  1. Bakar Kalori

Hubungan intim adalah bentuk olahraga yang sehat dan baik serta banyak orang kehilangan 5 kalori per menit saat berhubungan intim.

Baca Juga: Salah Satunya Hyein NewJeans, Berikut ini 5 Idola Kpop yang Melakukan Debut di Bawah Usia 15 Tahun

Dikatakan setara dengan jalan cepat. Setelah pasutri berhenti berhubungan intim, tubuh melambat dan kemudian harus mencari cara lain untuk berolahraga.

  1. Pelupa

Hubungan intim teratur membantu meningkatkan daya ingat Anda sesuai dengan beberapa penelitian dan teori sehingga ada kemungkinan Anda lupa lebih banyak setelah Anda berhenti berhubungan initm.

Baca Juga: Minat Kerja di Luar Negeri? Ini Langkah-langkah yang Harus Dilakukan oleh Calon TKI dan TKW

  1. Frustasi

Ketika pasutri berhubungan intim setidaknya seminggu sekali, sebagai pasangan paling bahagia dan itu membantu menjalin ikatan, membangun kepercayaan, dan membuat berdua lebih pengertian.

Tanpa hubungan intim maka akan lebih sering berantakan dan tingkat frustrasi meningkat.

  1. Kurang Tidur

Jika pasutri berhenti berhubungan initm, cenderung kehilangan hormon seperti oksitosin dan prolaktin yang membantu untuk tidur nyenyak.

Baca Juga: Persidangan Perdana Indra Kenz Afiliator Binary Option Binomo Secara Online Didakwa oleh Pasal Berlapis

  1. Daya Tahan Tubuh

Tidak banyak yang menyadari bahwa tiba-tiba menghentikan hubungan initm bisa menjadi alasan di balik rasa sakit dan nyeri yang semakin parah.

Orgasme membantu melepaskan endorfin dan membantu meredakan nyeri kaki, kepala, dan punggung.

Tidak berhubungan initm juga dapat menyebabkan peningkatan kram menstruasi dan nyeri artritis.

Baca Juga: Jadwal Shalat untuk Semarang dan Sekitarnya, Sabtu 13 Agustus 2022 dan Doa Paling Singkat Isinya Hebat

  1. Gairah Menurun

Tidak berhubungan intim pada akhirnya akan menyebabkan menyusutnya Miss V tanpa berhubungan initm secara teratur.

Bagi pria, hal itu dapat menyebabkan Disfungsi Ereksi juga.***

Editor: Rivaldi Nurfikri Alghifari

Sumber: The Sun

Tags

Terkini

Terpopuler