Optimalkan Digitalisasi Permudah Layanan Wajib Pajak dan Mendorong Bapenda Tingkatkan PAD Kabupaten Bandung

- 7 April 2023, 09:32 WIB
Erwan Kusumah, Kepala Bapenda Kabupaten Bandung, Untuk Optimalnya pelayanan masyarakat Diimbau mengurus administrasi langsung ke kantor pelanayan Bapenda Kabupaten Bandung di Soreang.
Erwan Kusumah, Kepala Bapenda Kabupaten Bandung, Untuk Optimalnya pelayanan masyarakat Diimbau mengurus administrasi langsung ke kantor pelanayan Bapenda Kabupaten Bandung di Soreang. /Rustandi /Jurnal Soreang

Supaya optimal, pihaknya menghadirkan narasumber dari Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP). Semua peserta, mendapatkan pemahaman dan bagaimana cara pelaporan yang baik.

Dengan giat sosialisasi tersebut, kata Erwan, akan berpengaruh pada percepatan penyampaian SPPT kepada para wajib pajak, yang disampaikan oleh para kolektor, kadus maupun kader RW yang menjadi mitra binaan.

Baca Juga: Dua Ganda Putra Indonesia Maju ke Perempat Final Orleans Masters 2023, Berikut Perinciannya

“Ketika penyampaian SPPT secara cepat diterima oleh wajib pajak, bisa cepat. Apalagi Pak Bupati Bandung selalu menggaungkan kaitan dengan optimalnya program digitalisasi,” akunya.

Untuk memberikan kemudahan kepada wajib pajak, lanjut Erwan, pihaknya sudah melakukan kerjasama dan mewadahi beberapa perusahaan minimarket yang menjadi agregator pembayaran, selain tokopedia, gopay dan lainnya.

“Selain bisa melalui minimarket, Tokopedia dan Gopay, pembayaran pajak juga bisa dilakukan melalui e-banking karena sudah terkoneksi langsung dengan sistem pembayaran pajak," katanya.

Baca Juga: RAMALAN CINTA 7 April 2023! Hari ini Beberapa Kejutan Mungkin Menghampiri Virgo, Libra dan Leo

Jadi, Tambah Erwan, tidak ada lagi istilah pelayanan terkendala oleh manusia, Karena pihaknya sudah menyiapkan infrastruktur digital sesuai amanat Pak Bupati untuk memudahkan atau mempercepat pelayanan.

"Pembayaran melalui digitalisasi, pada wajib pajak akan mudah memantau melalui dashboard dan termonitor oleh Bapenda, Karena secara online sudah terkonek antara Bapenda dengan bank bjb,” jelasnya.

Halaman:

Editor: Rustandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x