Mudik Lebaran Idul Fitri 2022, Kasus Covid-19 di Kabupaten Bandung Tambah 2, Berikut Data Lengkapnya

- 6 Mei 2022, 13:40 WIB
Ilustrasi, mudik Lebaran Idul Fitri 2022, kasus Covid 19 di Kabupaten Bandung tambah 2, ini 10 kecamatan dengan kasus aktif tertinggi
Ilustrasi, mudik Lebaran Idul Fitri 2022, kasus Covid 19 di Kabupaten Bandung tambah 2, ini 10 kecamatan dengan kasus aktif tertinggi /Tangkapan layar Pixabay/ PIRO4D

JURNAL SOREANG – Dalam masa mudik Lebaran Idul Fitri 2022, berikut ini perkembangan kasus Covid 19 di Kabupaten Bandung per 5 Mei 2022.

Berdasarkan data di laman Instagram bandungpemkab, kasus Covid 19 yang terkonfirmasi positif di Kabupaten Bandung bertambah 2.

Sehingga, total kasus Covid 19 yang terkonfirmasi positif di Kabupaten Bandung sampai saat ini ialah berjumlah sebanyak 53.459 kasus.

Baca Juga: 18 Rekomendasi Wisata di Bogor yang Harus Kamu Kunjungi Bersama Keluarga Saat Libur Lebaran Idul Fitri

Sebanyak 8 kasus Covid 19 aktif di Kabupaten Bandung telah menurun seiring berkurangnya jumlah pasien.

Total kasus Covid 19 aktif di Kabupaten Bandung hingga saat ini berjumlah sebanyak 61 kasus.

Sebanyak 10 orang pasien kasus Covid 19 di Kabupaten Bandung telah dinyatakan sembuh per 5 Mei 2022.

Hingga saat ini, total kesembuhan kasus Covid 19 di Kabupaten Bandung telah mencapai angka 52.765 kasus.

Baca Juga: Simak! 5 Tips Memulai Olahraga Setelah Lebaran Idul Fitri, No 1 Paling Penting agar Bisa Memulai

Sementara itu, tidak terdapat kenaikan pada jumlah pasien kasus Covid 19 di Kabupaten Bandung yang meninggal dunia.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Instagram @bandungpemkab_


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x