Ramadhan Hampir Tiba! Ini 6 Rekomendasi Menu Makanan untuk Berbuka Puasa, Praktis dan Bergizi

- 17 Maret 2023, 17:42 WIB
Ilustrasi Menu Masakan Praktis dan Lezat untuk Berbuka Puasa
Ilustrasi Menu Masakan Praktis dan Lezat untuk Berbuka Puasa /Tangkapan layar Instagram @resep makanan Indonesia

5. Sayur Bayam

Makanan yang berkuah pun menjadi menu yang seru untuk ditambahkan diatas meja makan kalian semua. Salah satunya ini, sayur bayam. Praktis dan lezat!

Ini dia bahan serta cara pembuatannya!

Bahan:

- 2 siung bawang putih, iris halus
- 2 sdt garam
- 300 gr daun bayam
- 1 sdt gula pasir
- 100 gr wortel, iris bulat tipis
- 1 liter air
- 4 butir bawang merah, iris halus
- 3 cm temu kunci
- 2 lembar daun salam

Cara membuat:

1. Rebus air, lalu masukkan bawang merah, bawang putih, daun salam, dan temu kunci. Tunggu sampai layu.
2. Masukkan wortel, masak wortel setengah matang.
3. Masukkan daun bayam, didihkan lagi sebentar.

Baca Juga: Jadwal Drawing Perempat Final Liga Champions 2022-2023 Berpotensi Menghadirkan Laga Big Match

6. Tumis Tauge Tahu

Tumisan menjadi salah satu menu masakan yang paling dicari sebab mudah dibuat.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: briliofood


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x