Mudah! Inilah 3 Resep Kue Sehat Lebaran Idul Fitri, Berbahan Kurma Hingga Oats, Tanpa Tepung dan Gula!

- 30 April 2022, 15:07 WIB
Tanpa gula dan tepung, inilah resep kue kering lebaran idul fitri sehat dan mudah! (Pixabay)
Tanpa gula dan tepung, inilah resep kue kering lebaran idul fitri sehat dan mudah! (Pixabay) /

Setelahnya campurkan oat, tepung oat, garam, soda kue, kapulaga, dan kayu manis di dalam wadah dan jika ingin menambahkan gula boleh saja.

Baca Juga: Sukar Dipercaya! Prediksi Juara Piala Dunia 2022 Qatar Pemenangnya Bukan dari Grup Neraka? Berikut Daftarnya

Masukkan adonan ke dalam food processor dengan tambahan minyak kelapa dan almond butter hingga hancur.

Setelah adonan hancur kamu bisa meletakkan kertas roti ke atas loyang kue berukuran 20 cm dan pindahkan adonan sedikit demi sedikit sampai rata.

Lalu oleskan pasta kurma di lapisan adonan dan kemudian timpa dengan sisa adonan sebelumnya.

Baca Juga: Inilah 5 Keajaiban dalam Sejarah Piala Dunia, dari Malunya Juara Dunia hingga Mengejutkannya Negeri Misterius

Panggang adonan ke dalam oven selama 20-25 menit, setelah dingin potong kurma oat bar dan siap dimasukan ke dalam toples lebaran.

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Ade Mamad

Sumber: sehatq.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x